Beranda Topik Tsunami Selat Sunda

Topik: Tsunami Selat Sunda

Gunung Anak Krakatau Terus Erupsi, Zona Waspada Tsunami Radius 500 Meter

SERANG - Zona waspada tsunami masih diterapkan pada radius 500 meter dari tepi pantai yang berada pada elevasi rendah atau elevasi kurang dari lima meter...

Pemerintah Minta Pengelola KEK Tinjau Ulang Mitigasi Bencana

JAKARTA - Pemerintah akan meminta pengelola Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) untuk memitigasi potensi bencana alam, setelah dua KEK yakni KEK Palu dan KEK Tanjung...

Lagi, Polda Periksa Dua Pegawai RSDP Terkait Pungli Jenazah Korban Tsunami

SERANG - Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Banten kembali memeriksa dua pegawai Rumah Sakit dr. Drajat Prawiranegara (RSDP) Kabupaten Serang, dalam kaitan kasus...

TNI AL Temukan Pendangkalan Dasar Laut Selat Sunda Pasca-Tsunami

SERANG – TNI Angkatan Laut menemukan adanya pendangkalan dasar laut dan perubahan bentuk morfologi Gunung Anak Krakatau di Selat Sunda, setelah terjadinya erupsi dan longsoran...

7 Jenazah Korban Tsunami Masih Belum Teridentifikasi, Satu Diantara Anak-anak

SERANG - Tim DVI Polri telah berhasil mengidentifikasi 248 jenazah korban tsunami Selat Sunda. Sedangkan ada 7 jenazah yang belum teridentifikasi, yang terdiri dari 4 pria,...

2019, Momentum Bangkit Kembali Pascatsunami

2019, Momentum Bangkit Kembali Pascatsunami Oleh: Uday Suhada "Oh negeriku sayang, bangkit kembali Jangan berkecil hati, bangkit kembali. Oh yang ditinggalkan, tabahlah sayang Ini rahmat dari Tuhan, kita juga...

BMKG Nilai Hotel di Pesisir Banten Belum Paham Mitigasi Bencana 

SERANG - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika menilai banyak pengelola hotel di pesisir Banten, belum memiliki Standar Operasional Prosedur (SOP) mitigasi bencana, seperti bencana...

LAZ Harfa Siapkan Posko untuk Keperluan Relawan Bencana Tsunami

  PANDEGLANG - Ada banyak relawan di lokasi bencana tsunami Selat Sunda yang memerlukan akses internet cepat. Mereka perlu berinteraksi, berkoordinasi untuk tetap membantu para...

Diterjang Tsunami, Nelayan Ini Bertahan Hidup 7 Hari di Laut Hanya...

CILEGON - KRI Rigel 933 telah mengevakuasi seorang nelayan bernama Ari Agus Arman Harianto (24) warga Jalan Sukaraja, Desa Kenari, Kecamatan Rajabasa, Kabupaten Lampung...

Soal Penggusuran Hotel, PHRI: Anyer Sudah Salah Kaprah dari Awal

  SERANG - Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Provinsi Banten Ahmad Sari Alam menilai pengelolaan wisata di Pantai Anyer, Kabupaten Serang, Banten sudah...
- Advertisement -