Beranda Topik Tsunami carita

Topik: tsunami carita

Peneliti: Longsor Kaki GAK 64,3 Hektare Jadi Pemicu Tsunami Selat Sunda

SERANG - Tsunami dahsyat di Selat Sunda dipicu oleh longsor di kaki Gunung Anak Krakatau (GAK) di bawah laut. Longsoran itu meyebabkan amblasnya permukaan...

Sepasang Pengantin Langsungkan Pernikahan Usai Tsunami di Banten

Laporan: Wahyu Arya PANDEGLANG - Mujur tak boleh diraih, malang tak boleh ditolak. Begitu pepatah lama. Rencana tinggal rencana Tuhan pula yang punya kuasa. Tatang, sudah...

Pasca Tsunami, Bupati Pandeglang Tetapkan Status Gawat Darurat 14 Hari

PANDEGLANG - Pasca kejadian tsunami yang menghantam beberapa kecamatan di Pandeglang, Bupati Pandeglang Irna Narulita memberlakukan status Gawat Darurat untuk wilayah Pandeglang selama 14...

Korban Tewas Tsunami Selat Sunda Bertambah Menjadi 168 Orang

SERANG - Korban tsunami Selat Sunda yang menerjang Banten dan Lampung terus bertambah. Hingga saat ini, jumlah korban tercatat mencapai 168 orang. "Hingga Minggu, 23 Desember 2018,...

Tsunami Selat Sunda, di Villa Stephanie Carita Ditemukan 24 Jenazah

PANDEGLANG  - Wakapolda Banten Kombes Pol Tomex Kurniawan mengatakan, sebanyak 24 jenazah ditemukan di Villa Stephanie, Carita Kabupaten Pandeglang. Dari 24 jenazah, 22 diantaranya...

Tsunami Selat Sunda, Warga Carita: Gelombang Tinggi Terjadi 3 Kali

PANDEGLANG - Warga Kampung Kadaleman, Desa Carita, Kecamatan Carita, Ahmad membantah jika bencana yang melanda beberapa kecamatan di Kabupaten Pandeglang bukan bencana Tsunami melainkan...

Tsunami di Carita dan Anyer Diduga Pengaruh Erupsi Gunung Anak Krakatau

SERANG - Sutopo Purwo Nugroho, Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB mengatakan, BMKG telah menyampaikan secara resmi bahwa tsunami telah terjadi dan menerjang...
- Advertisement -