Topik: Larangan mudik
Larangan Mudik, Penjualan Tiket Online Pelabuhan Merak – Bakauheni Dihentikan
MERAK - Penjualan tiket online dari Pelabuhan Merak ke Pelabuhan Bakauheni pada 6 hingga 17 Mei 2021 dihentikan. Penghentian penjualan tiket pada tanggal tersebut...
Soal Larangan Mudik, Pemkot Serang Masih Tunggu Aturan Resmi
SERANG - Pemerintah Kota Serang masih menunggu aturan resmi dari pemerintah pusat terkait larangan mudik Lebaran 2021. Setelah aturan pemerintah terbit, Pemkot Serang akan...
Larangan Mudik, 40 Ribu Kendaraan Diputar Balik
KAB. TANGERANG - Kepala Korps Lalu Lintas Mabes Polri Irjen Pol Istiono meninjau pos penyekatan larangan mudik di Gerbang Tol Cikupa, Selasa (12/5/2020).
Kunjungannya untuk...
3.413 Kendaraan yang Akan Mudik Diputar Balik
SERANG - Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Banten mencatat kendaraan diminta putar balik ke daerah asal perjalanan karena melanggar kebijakan pelarangan mudik dalam upaya...
Bus Damri Soekarno-Hatta Berhenti Operasi
JAKARTA - Perum Damri menghentikan secara total pelayanan menuju dan ke Bandara Soekarno-Hatta. Langkah tersebut sejalan dengan aturan pemerintah terkait larangan mudik.
Penghentian pelayanan bus...
Belum Ada Aturan Jelas, Pemkot Tangerang Tak Larang Warga Mudik
KOTA TANGERANG - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang belum memberlakukan pelarangan mudik 2020. Sebab, hingga kini belum ada payung hukum yang jelas.
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub)...
Jokowi Larang Mudik, Armada Bus di Terminal Pondok Cabe Masih Beroperasi
TANGSEL - Presiden Joko Widodo mengumumkan bahwa, untuk mudik lebaran 2020 akan di larang, dalam rangka mencegah penularan virus Corona (Covid-19). Larangan tersebut berlaku...
Menggantang Peluang Larangan Mudik
Oleh : Habibah Auni, Mahasiswa S1 Program Studi Teknik Fisika Universitas Gadjah Mada
Virus Covid-19, hentakan sejengkal kakinya menggema ke seluruh penjuru negeri. Benar saja,...