Beranda Topik Kasus Covid-19 di Tangsel

Topik: Kasus Covid-19 di Tangsel

Walikota Tangsel Khawatir Terjadi Klaster Pendidikan di Gelombang 3 Pandemi Covid-19

SERANG - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) mengkhawatirkan klaster pendidikan dalam menghadapi gelombang 3 pandemi Covid-19. Wali Kota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie mengatakan pihaknya...

Pandemi Covid-19, Pemkot Tangsel Ngeluh Kekurangan Tenaga Kesehatan

TANGSEL - Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel), mengeluh tentang minimnya tenaga kesehatan (nakes) untuk menangani pasien yang terkonfirmasi positif COVID-19. Hal itu diungkapkan Walikota Tangsel...

Jenazah Covid-19 Membeludak, TPU Jombang Ciputat Antrean Panjang

TANGSEL - Angka kematian akibat Covid-19 di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) makin hari semakin meningkat. Akibatnya, Tempat Pemakaman Umum (TPU) khusus Covid-19 di Jombang,...

Covid-19 di Tangsel Ngeri, Tiap 2 Jam Jenazah Akibat Corona Dimakamkan

TANGSEL - Kasus Covid-19 di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) makin mengerikan. Bahkan Tiap 2 jam jenazah dimakamkan sesuai protokol pemakaman jenazah Covid-19 di TPU...

Hampir Penuh, Pemkot Tangsel Tambah Tenda di Rumah Lawan Covid-19

TANGSEL - Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) akan menambah kapasitas tenda di rumah lawan Covid-19 (RLC) Ciater, Serpong, lantaran sudah hampir penuh. Koordinator Rumah Lawan...

Angka Kematian Akibat Covid-19 di Tangsel Terus Meningkat

TANGSEL - Angka kematian karena Covid-19 di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kini mengalami kenaikan. Dari yang sebelumnya 4,3 persen kini menjadi 5 persen. Angka tersebut...

DKI Jakarta Kembali Terapkan PSBB, Walikota Tangsel: Kami senang

TANGSEL - Walikota Tangerang Selatan (Tangsel), Airin Rachmy Diany menyambut dengan senang jika Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta kembali menerapkan Pembatasan Sosial Berskala...

2 ASN RSU Tangsel yang Positif Covid-19 Sudah Sembuh

TANGSEL - Kabar terkait 2 Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) yang positif Covid-19 seperti...
- Advertisement -