Beranda Topik Infrastruktur

Topik: Infrastruktur

H-10 Lebaran, Jalan dan Jembatan Rusak di JLS Cilegon Bakal Ditambal

CILEGON - Perbaikan Jalan Lingkar Selatan (JLS) Kota Cilegon dijadwalkan bakal dilaksanakan H-10 Hari Raya Idul Fitri atau lebaran. Kegiatan itu diperkirakan memakan anggaran...

Pembangunan Infrastruktur Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Wilayah

SERANG - Penjabat (Pj) Sekda Provinsi Banten Nana Supiana mengatakan Pekerjaan Umum Penataan Ruang (PUPR) bagian dari pelayanan dasar kepada masyarakat. Selain itu, infrastruktur juga...

Minim Penerangan, Jalanan di Waringinkurung Rawan Kriminalitas

KAB. SERANG – Kanit Reskrim Polsek Waringinkurung, Bripka Zulfikar, mengungkapkan bahwa tingginya angka kejahatan jalanan di wilayahnya banyak dipicu oleh minimnya penerangan di sejumlah...

Jalan Anyer-Cinangka Minim Penerangan dan Berlubang

KAB. SERANG – Warga mengeluhkan kondisi jalan yang minim penerangan dan berlubang di sepanjang ruas jalan utama Anyer-Cinangka. Hal ini dapat membahayakan pengguna jalan,...

Masalah Infrastruktur Masih Jadi Primadona Reses DPRD Cilegon

CILEGON - Persoalan infrastruktur di Kota Cilegon masih menjadi 'primadona' keluhan masyarakat. Mulai dari jalan rusak, drainase buruk, hingga jembatan rusak masih mendominasi. Hal itu...

Lebak Dikepung Banjir dan Longsor, 3 Warga Tewas

LEBAK - Akibat hujan yang melanda Kabupaten Lebak mengakibatkan sebanyak 1.435 rumah terendam banjir dan beberapa infrastruktur mengalami kerusakan. Tidak hanya itu, ada tiga...

Ambruknya Jembatan Gantung Leuwiawi, Anggota DPRD Lebak Angkat Bicara

LEBAK - Pasca putusnya jembatan gantung Leuwiawi yang berlokasi di Desa Parakanbeusi, Kecamatan Bojongmanik, Kabupaten Lebak, Banten, membuat anggota DPRD Lebak dati fraksi PDIP...

BI Sebut Investasi dan Infrastruktur Jadi Pendorong Utama Pertumbuhan Ekonomi di...

SERANG - Provinsi Banten berhasil mencatatkan pertumbuhan ekonomi yang cukup menggembirakan pada triwulan III tahun 2024. Setidaknya ada dua faktor yang mempengaruhi, yaiti investasi...

Jalan Alternatif Warga di Jalur Proyek Tol Serang-Panimbang Amblas

LEBAK - Jalur proyek Tol Serang-Panimbang Seksi III, tepatnya di jalan penghubung Desa Kumpay dengan Desa Bendungan, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Lebak, amblas pada Selasa...

Kabel Listrik Membentang di Tengah Jalan Raya Petir

SERANG - Kabel Listrik terbentang di tengah Jalan Raya Petir, Cipocok Jaya, Kota Serang, tepatnya di depan TPU Lebak. Diduga kabel sudah terbentang sejak...
- Advertisement -