Topik: Caleg eks korupsi di Cilegon
DPP Partai Demokrat Bakal Coret Caleg Eks Napi Korupsi di Cilegon
SERANG - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrat telah mendengar kabar, pengurusnya partainya di Banten emoh membatalkan pencalegan eks terpidana korupsi, Jhoni Hasibuan. Kini Partai Demokrat telah...