Topik: Baznas Banten
Zakat Berperan Penting Dalam Mengatasi Kemiskinan di Banten
SERANG - Zakat memiliki potensi besar dalam penanggulangan kemiskinan. Oleh karena itu, peran Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sangat strategis.
“Peran Baznas, mengetuk yang punya...
Ketiga Kali, Bupati Serang Raih Baznas Award 2024
SERANG - Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah meraih penghargaan Baznas Award 2024 kategori Kepala Daerah Pendukung Pengelolaan Zakat Terbaik. Penghargaan ini diberikan langsung Ketua...
BAZNAS Banten Ikut Pelatihan Program Pendayagunaan Zakat
SERANG - Tiga puluh peserta dari berbagai Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) daerah serta Lembaga Amil Zakat (LAZ) di Indonesia mengikuti pelatihan perencanaan dan...
Pj Gubernur Banten Pastikan Penyaluran Daging Kurban Tepat Sasaran
SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar memastikan penyaluran daging kurban kepada masyarakat tepat sasaran. Dimana peruntukan hewan kurban lebih terfokus pada keluarga...
Awas! Pemungut Zakat Tidak Resmi Bisa Kena Pidana
SERANG - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menegaskan pemungut zakat tak resmi dapat diancam dengan pidana. Bahkan tak tanggung-tanggung bagi pelaku pemungut zakat tak...
Baznas Didorong Kumpulkan Zakat dari Industri Besar di Banten
SERANG - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Banten diminta masuk ke dalam industri-industri besar di Banten. Hal itu terungkap dalam Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper)...
Perda Pengelolaan Zakat Direvisi, Ini Kata Ketua Baznas Banten
SERANG - DPRD Banten kembali mengusulkan revisi atas Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2004 tentang pengelolaan zakat. Bahkan, saat ini revisi Perda tersebut...
Gandeng Wali Band, UPZ Baznas Pemprov Banten Rehabilitasi 20 Musala
SERANG - Pada tahun 2019, sebanyak 10 mushola di wilayah Banten telah direhabilitasi menjadi Mushola Indah oleh Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Badan Amil Zakat...
Baznas Banten Bagikan 1.441 Takjil Gratis
SERANG - Baznas Provinsi Banten membagikan sebanyak 1.441 takjil gratis di sejumlah lokasi di Kota Serang, Jumat (15/5/2020). Takjil tersebut dibagikan kepada para pengguna...
Baznas Banten Bagikan Ribuan Nasi Kotak untuk Santap Sahur
SERANG - Baznas Provinsi Banten menggelar kegiatan bertajuk “Berbagi Berkah Sahur Ramadan” di beberapa titik lokasi yang ada di Kota Serang. Lokasi tersebut di...