LEBAK - Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat, Kapolres Lebak AKBP Herfio Zaki mengunjungi keluarga Saepudin dan Sanayah, warga Desa Sukamanah, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, yang tinggal di rumah beratapkan terpal.
Kapolres Lebak AKBP Herfio Zaki mengatakan kedatangannya ke rumah keluarga...
KAB. SERANG –Deni Ismail Pamungkas, Kuasa Hukum Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Serang nomor urut 01, Andika Hazrumy dan Nanang Supriatna membantah tudingan Direktur Tim Pemenangan Ratu Rachmatuzakiyah-Najib Hamas, Dede Rohana Putra yang menilai dana Badan Amil...
CILEGON - Polres Cilegon bersama Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Cilegon temukan kecurangan pada penjualan minyak goreng dengan merek Minyakita dalam kemasan botol.
Temuan itu ditemukan oleh Polisi dan Disperindag Kota Cilegon saat tengah inspeksi mendadak (sidak) di Pasar...
JAKARTA - Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Diktisaintek) Brian Yuliarto menggelar audiensi dengan Aliansi dosen ASN Kementerian Diktidaintek seluruh Indonesia (Adaksi) hari ini, Selasa (11/3). Dalam pertemuan itu, Brian mengaku dapat banyak masukan dari para dosen ASN.
Salah satu...
TANGERANG - Pemkot Tangerang terus melakukan persiapan untuk memastikan kondisi infrastruktur jalan dalam keadaan baik menjelang arus mudik Lebaran 2025 mendatang.
Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Tangerang Taufik Syahzaeni menuturkan, Pemkot Tangerang terus melakukan persiapan secara...
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebut kasus dugaan korupsi Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten (BJB) terkait dengan proyek pengadaan iklan.
"Terkait dugaan korupsi pengadaan iklan," kata Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto saat dikonfirmasi, Selasa (11/3/2025).
Pada kasus tersebut,...
CILEGON - Walikota Cilegon, Robinsar angkat bicara terkait kebutuhan dana Tim Sepakbola Persatuan Sepakbola Indonesia Cilegon (Persic) untuk mengarungi Liga 4 Putaran Nasional.
Robinsar menyatakan Persic tidak memungkinkan menggunakan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kota Cilegon. Sebab anggaran yang dipakai...
SERANG- Empat dari sepuluh terdakwa kasus produksi obat terlarang Pil PCC (Paracetamol, Caffeine, Carisopodrol) di rumah mewah di Lingkungan Gurugui, Kelurahan Lialang, Kecamatan Taktakan, Kota Serang mengajukan eksepsi atau keberatan atas dakwaan Jaksa Penuntut Umum Kejari Serang.
Para terdakwa yaitu...
PANDEGLANG - Wakil Gubernur (Wagub) Banten, Dimyati Natakusumah, meninjau langsung gedung baru UPTD RSUD Labuan, Banten, yang segera beroperasi. Kunjungan tersebut dilakukan pada Minggu (8/3/2025) sore.
Wagub Banten Dimyati yang pada kesempatan itu didampingi Bupati Pandeglang Dewi Setiani dan Wakil...
Mudik menggunakan sepeda motor menjadi pilihan banyak orang karena lebih ekonomis dan fleksibel. Namun, perjalanan jauh dengan motor memerlukan persiapan khusus agar tetap aman dan nyaman.
Berikut adalah beberapa tips untuk mudik aman menggunakan motor:
1. Periksa Kondisi Motor Sebelum Berangkat
Memastikan...