Opini

Kebijakan Penyuntingan Naskah Novel Terjemahan Dalam Penerbit

Penyuntingan merupakan kegiatan kolektif yang dilakukan dalam rangka memperbaiki sebuah karya tulisan yang di kirim oleh penulis, sebelum karya itu diterbitkan. Menurut Pustaka Id, penyuntingan sebuah...

Patriarki Menurut Pandangan Islam

Patriarki adalah sebuah sistem sosial yang menempatkan laki-laki sebagai sosok otoritas utama yang sentral dalam organisasi sosial. Posisi laki-laki lebih tinggi dari pada perempuan dalam segala aspek...

Masa Depan Demokrasi Terbuka Lewat Proses Bersejarah

Masa Depan Demokrasi Terbuka Lewat Proses Bersejarah Oleh Rudianto Dosen Fakultas Ilmu Komputer Universitas Bina Bangsa   Indonesia memasuki tahap penting dalam pesta demokrasinya yang dinanti-nantika...

Framing Episodik dan Tematik di Dalam Penghalusan Sebuah Berita

Media massa telah menjadi sumber primer yang dikonsumsi masyarakat dalam mencari sebuah berita terbaru. Apalagi di zaman yang serba cepat seperti saat ini, media massa memilki peran yang dominan denga...

Peran Generasi Millenial Terhadap Eksistensi Bahasa Indonesia

Negara Indonesia merupakan Salah satu negara  dengan penduduk terbanyak di dunia dan menempati posisi keempat setelah Amerika Serikat. Dan didasarkan pada data Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri...

Pentingnya Peran Agama dalam Kehidupan

Arti agama menurut KBBI adalah aga·ma n ajaran, sistem yang mengatur tata keimanan (kepercayaan) dan peribadatan kepada Tuhan Yang Mahakuasa serta tata kaidah yang berhubungan dengan pergaulan manusia...

Jangan Ogah terhadap Bank Sampah

Dahulu sebelum dilanda pandemi, pejabat daerah kerap berkoar aktif atas “launching”-nya fasilitas bank sampah yang diperuntukkan untuk tiap-tiap daerah. Fasilitas ini sebenarnya bukan lagi inovasi yan...

Mengenalkan Islam pada Suku-Suku Pedalaman di Indonesia

Seperti yang diketahui, mayoritas penduduk di Indonesia beragama Islam. Berdasarkan data dari Kementrian Dalam Negeri pada akhir tahun 2021, terdapat sebanyak 86,9% jumlah penduduk yang beragama Islam...

Pengaruh Penggunaan Twitter terhadap Penggunaan Bahasa pada Generasi Muda

Penggunaan media sosial diera modern ini tidak dapat dihindari, karena media sosial menjadi sarana berkomunikasi manusia terhadap sesamanya. Adanya media sosial menjadi bukti dari perkembangan zaman d...